DAS

Jumat, 04 November 2011

AKTUALISASI DIRI

kali ini kita akan membicarakan tentang aktualisasi diri , pasti anda bertanya-tanya apa itu aktualisasi diri . aktualisasi diri merupakan sesuatu yang sangat di butuhkan oleh manusia untuk menjadi dirinya sendiri untuk melakukan hal yang terbaik untuk dirinya sendiri.

aktualisasi diri merupakan hal yang sangat dibutuhkan pada diri manusia untuk memotivasi dirinya dalam melakukan sesuatu yang menurutnya terbaik untuk dirinya sendiri. aktualisasi diri juga pasti telah di rasakan semua manusia dalam hidupnya.

aktualisasi diri juga dapat dirasakan oleh saya , aktualisasi diri saya pada masa kecil saya waktu itu sangat ingin sekali bisa mengerjakan matematika dan tidak ingin kalah dari semua teman kelas saya tetapi apa daya saya sangat lemah waktu masih kecil dalam berhitung tetapi saya tidak ingin semua itu terus dan terus tidak bisa matematika saya mencoba untuk melakukan hal - hal yang membuat berusaha untuk melakukan apapun agar saya bisa mengerti dan mengerjakan matematika dengan saya mengorbankan waktu makan saya dengan baca-baca buku tentang rumus-rumus matematika , belajar dengan sungguh - sungguh , sampai saya pun mengurangi waktu bermain saya dengan belajar matematika .setelah semua yang saya lakukan untuk bisa mengerjakan matematika saya pun bisa mengerjakan matematika itu dengan mudah . saya pun jadi mengerti untuk melakukan sesuatu dengan sungguh - sungguh untuk apa yang kita inginkan pasti kita bisa melakukan apapun yang di inginkan kita walaupun banyak pengorbanan yang dibutuhkan . jadi jangan lah pernah menyerah untuk melakukan apapun sebelum berusaha.

aktualisasi tersebut merupakan keinginan manusia untuk melakukan yang terbaik untuk dirinya sendiri dalam melakukan apapun.jadi aktualiasi sangatlah penting bagi kita untuk mengembangkan jati diri dalam kita agar menemukan dirinya sendiri.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar